Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

Backup : hasil coba backup OS dengan Veeam dan Acronis (personal/home) yang free

email : ariyaandro@ gmail.com untuk bahasan backup secara teknis bisa melihat post sebelumnya. https://pmdkduaonline.wordpress.com/2018/04/24/artian-backup-dari-sisi-infrastruktur-teknis/ berikut penulis mencoba bagaimana hasilnya dan prosesnya untuk salah satu aplikasi backup khusus untuk OS (walau di dalamnya juga ada jenis backup file atau partisi harddisk). apliaksi yang di coba yaitu veeam endpoint (free) dan acronis true image 2018 (trial). langsung saja disini lebih menjelaskan hasil proses teknisnya, yang menurut penulis ini tidak afektif bila di gunakan waktu OS sedang running. dimana waktunya lebih lama (namun wajar, karena ini os sedang running) dan proses backupnya langsung bisa buffer hingga di atas kapasitas disk yang termakan OS. penulis waktu mencobanya benar2 menguras read-write HDD dan waktunya mungkin bisa seharian. berikut disk win OS yang ada, kira2 sudah termakan 50’an GB…. drive C akan di backup menggunakan acronis dulu, dimana lebih direkomendasikan backup ke lu